Syafi'i, Mr. (2015) Problematika Pendidikan Agama Islam dalam membentuk kepribadian siswa SDN Rowo Indah 01 AjungJemberTahunpelajaran 2014/2015. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Kiai Haji Achmad Siddiq Jember.
Text
Mr. SYAFI’I_084106 046.pdf Download (2MB) |
Abstract
Pendidikan agama harusberusahaberinteraksidanbersinkronisasidenganpendidikan nonagama.Pendidikan agama tidakbolehdantidakdapatberjalansendiri, tetapiharusberjalanbersamadanbekerjasamadengan program-program pendidikan non-agama kalauinginmempunyairelevansiterhadapperubahansosial yang terjadi di masyarakat.Agama menjadihal yang sangatpentingdanmutlak, yang menentukandalammengkontruksikandanpendidikankepribadiansejakkecil, agama bukansebagaipenyeimbangsajamelainkanjugamenjadipokokpersoalanhidup.Karen aitujikaanak-anak, remaja, ataupun orang dewasatanpamengenal agama, makaperilaku moral yang dimilikinyadapatmendorongkepolalakudanpolapikir yang kurangataubahkantidakbaik, olehkarenaitupentingnyapelaksanaanpendidikan agama betul-betulmemerlukanbimbingandanpengarahan demi tercapainyacitacitatersebut. Fokuspenelitianiniadalahbagaimanaproblematikapendidikan agama Islam dalammembentukkepribadiansiswa di SDN Rowo Indah 01 KecamatanAjungKabupatenJembertahunpelajaran 2014-2015? Tujuanpenelitiannyauntukmendeskripsikanproblematikapendidikan agama Islam dalammembentukkepribadiansiswa di SDN Rowo Indah 01 KecamatanAjungKabupatenJembertahunpelajaran 2014-2015. Metodepenelitianinimenggunakanmetodepenelitiankualitatifdeskriptif, sebagaiprosedurpenelitian yang menghasilkan data deskriptifberupatulisanmaupunlisandari orang-orang yang diamati, penelitianinimengguanakanteknikpurposive sampling, yang dilakukandengancaramengambilsubyekberdasarkantujuantertentu, sedangkanpengumpulandatanyadenganmelakukanobservasi, interview, dandocumenter.Hasilpenelitian yang terkumpulkemudiandilakukansebuahanalisis data denganmenggunakandeskriptifkualitatif.Selanjutnyauntukmelihatkeabsahan/ validitasdatanyamenggunakantriangulasisumber. Hasilpenelitianinidapatdisimpulkanbahwasecaraumumproblematikapembel ajaranpendidikan agama Islam meliputi inputsiswa, dimanasiswamengikutipelajaranpendidikan agama Islam dikarenakantuntutandarisekolahdanbukankeinginan, tugas-tugas yang di berikanoleh guru agama yang tidakbisamengajarkarenakesibukan lain hanyamenjaditugas yang harusdikerjakansiswadanhalitumenjadikanpelajaranpendidikan agama Islam sebagaipelajaran yang menjenuhkandanbukanlagipelajaran agama Islam yang akan di hayati, di imaniserta di amalkan.Problematikakurikulumpendidikan agama Islam sebagianbelumbisadimengertidandiaplikasikankarenaKurikulumTahun 2013 merupakankurikulumbaru.Problem padalingkunganiniditemukanpadalingkungankeluargayaitu, digilib.iain-jember.ac.id—digilib.iain-jember.ac.id—digilib.iain-jember.ac.id—digilib.iain-jember.ac.id—digilib.iain-jember.ac.id—digilib.iain-jember.ac.id x kurangadanyadukungandarikeluargakepadasiswadalammempelajaridanmelaksana kanpendidikan agama Islam.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | 22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2204 Religion and Religious Studies > 220403 Islamic Studies |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Ms Diva Magang |
Date Deposited: | 17 Mar 2023 08:56 |
Last Modified: | 17 Mar 2023 08:56 |
URI: | http://digilib.uinkhas.ac.id/id/eprint/20610 |
Actions (login required)
View Item |