Pengelolaan Kegiatan Kewirausahaan Dalam Mengembangkan Kreativitas Peserta Didik di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Wringin Bondowoso

Qoyyimah, Daniatul (2024) Pengelolaan Kegiatan Kewirausahaan Dalam Mengembangkan Kreativitas Peserta Didik di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Wringin Bondowoso. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Kiai Haji Achmad Siddik Jember.

[img] Text
Daniatul Qoyyimah.pdf

Download (6MB)

Abstract

ABSTRAK
Daniatul Qoyyimah, 2024 : Pengelolaan Kegiatan Kewirausahaan Dalam Mengembangkan Kreativitas Peserta Didik Di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Wringin Bondowoso
Kata Kunci: Pengelolaan, Kegiatan kewirausahaan, Mengembangkan Kreativitas
SMKN 1 Wringin merupakan SMK Pusat Keunggulan yang merupakan program pengembangan SMK dengan kompetensi keahlian tertentu dalam peningkatan kualitas dan kinerja yang diperkuat melalui kemitraan dan penyelarasan dengan dunia usaha, industri, dunia kerja yang akhirnya menjadi rujukan dari SMK lainnya dan saat ini sudah proses menuju Badan Layanan Umum Daerah (BLUD).
Fokus Penelitian ini adalah 1. Bagaimana perencanaan kegiatan kewirausahaan dalam mengembangkan kreativitas peserta didik di SMK Negeri 1 Wringin Bondowoso? 2. Bagaimana pengorganisasian kegiatan kewirausahaan dalam mengembangkan kreativitas peserta didik di SMK Negeri 1 Wringin Bondowoso? 3. Bagaimana pengarahan kegiatan kewirausahaan dalam mengembangkan kreativitas peserta didik di SMK Negeri 1 Wringin Bondowoso? 4. Bagaimana pengawasan kegiatan kewirausahaan dalam mengembangkan kreativitas peserta didik di SMK Negeri 1 Wringin Bondowoso?.
Tujuan Penelitian ini adalah 1. Untuk mendeskripsikan perencanaan kegiatan kewirausahaan dalam mengembangkan kreativitas peserta didik di SMK Negeri 1 Wringin Bondowoso, 2. Untuk mendeskripsikan pengorganisasian kegiatan kewirausahaan dalam mengembangkan kreativitas peserta didik di SMK Negeri 1 Wringin Bondowoso, 3. Untuk mendeskripsikan pengarahan kegiatan kewirausahaan dalam mengembangkan kreativitas peserta didik di SMK Negeri 1 Wringin Bondowoso, 4. Untuk mendeskripsikan pengawasan kegiatan kewirausahaan dalam mengembangkan kreativitas peserta didik di SMK Negeri 1 Wringin Bondowoso.
Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan jenis deskriptif. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Analisis data dimulai dari tahap kondensasi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Keabsahan data menggunakan triangulasi teknik dan triangulasi sumber.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: 15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1503 Business and Management > 150301 Business Information Management (incl. Records, Knowledge and Information Management, and Intelligence)
15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1503 Business and Management > 150302 Business Information Systems
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: Daniatul Qoyyimah
Date Deposited: 29 Apr 2024 07:58
Last Modified: 29 Apr 2024 07:58
URI: http://digilib.uinkhas.ac.id/id/eprint/32464

Actions (login required)

View Item View Item