Analisis usaha tambang pasir dalam meningkatkan ekonomi lingkungan dan kesejahteraan sosial masyarakat ditinjau dari persepektif ekonomi syariah. studi kasus di cv disma jaya mandiri kabupaten lumajang

Abdul Hafid, Hafid (2021) Analisis usaha tambang pasir dalam meningkatkan ekonomi lingkungan dan kesejahteraan sosial masyarakat ditinjau dari persepektif ekonomi syariah. studi kasus di cv disma jaya mandiri kabupaten lumajang. Masters thesis, UIN KH Achmad Siddiq Jember.

[img] Text
Tesis Abdul Hafid.pdf

Download (6MB)

Abstract

Hafid, Abdul. 2021: Analisis usaha tambang pasir dalam meningkatkan ekonomi
lingkungan dan kesejahteraan sosial masyarakat ditinjau dari
persepektif ekonomi syariah studi kasus CV Disma jaya Mandiri
Kabupaten Lumajang. Tesis Program studi Ekonomi Syariah Pasca
Sarjana Institut Agama Islam Negeri Jember, Pembimbing 1 Dr.
Abdul Wadud Nafis, M.EI, Pembimbing 2. Dr. Moch Chotib, MM.
adanya usaha tambang Pasir disebuah wilayah merupakan bentuk bahwa
sebuah wilayah tersebut memiliki potensi besar untuk pertumbuhan ekonomi dan
kesejahteraan masyaakat dan juga secara umum memiiki dampak biotik dan sosial
yang negatif meskipun hal itu tidak seluruhnya, hususnya di CV Disma Jaya
Mandiri Kecamatan lempeni kebupaten Lumajang yang dalam pengelolahannya
juga mengutamakan pemberdayaan terhadap masyarakat
dan juga
pengelolahannya bisa di nilai sesui dengan konsep ekonomi syariah, dengan
pemberdayan dapat meningkatkan ekonomi lingkungan dan kesejahteraan
masyarakat dan selain itu juga membantu pendapatan desa dan daerah.
Rumusan masalah yang diteliti dalam Tesis ini adalah 1) bagaimana usaha
tambang pasir CV Disma Jaya Mandiri dapat meningkatka ekonomi lingkungan
dan kesejahteraan sosial masyarakat?. 2) bagaimana analisis dampak biotik dan
dampak sosial usaha tambang pasir CV Disma Jaya Mandiri di desa lempeni
kecamatan tempeh kabupaten Lumajang?. 3) bagaimana pandangan ekonomi
syariah terhadap usaha tambang pasir di CV Disma Jaya mandiri desa lempeni
kecamatan tempeh kabupaten Lumajang?.
Penelitian ii menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis pendekatan
lapangan (Field Reseach) metode pengumpulan data menggunakan wawancara,
observasi documentasi dan kepustakaan, analisis dalam penelitian ini meliputi
reduksi data, penyajian data dan kesimpulan data, untuk menguji keabsahan data
mnggunakan teknik trianggulasi sumber.
Hasil penelitian menunjukkan 1)usaha tambang pasir merupakan usaha
yang berpotensi besar yang didukung oleh tersedianya sumberdaya alam yang
melimpah sehingga usaha tersebut dapat meningkatkan ekonomi lingkungan dan
kesejahteraan masyarakat. Seperti, terbukanya lapangan pekerjaan, pendapatan
masyarakat meningkat, tempat tinggal dapat ternovasi dengan layak, biaya
pendidikan terpenuhi, kegotong royongsn tetep terjaga. 2) dampak yang
ditimbulkan oleh tambang pasir CV Disma jaya mandiri adalah dampak yang
positif dari segi dampak biotik dan dampak sosial. Meskipun pada umumnya
dampak usaha galian tambang pasir adalah dampak yang negatif. 3) dari hasil
observasi dan wawancara dan juga secara teoritis, usaha tambangh pasir DJM
dapat di klaim sebagai usaha tambang pasir yang sesusuai dengan ekonomi
syariah, berdasarkan sistem pengelolahan, (perizinan dan produksi) sistem jual
beli yan dlakukan, dan dampak yang ditimbulkan (dampak Positif).
Kata Kunci :Usaha Tambang Pasir dalam meningkatkan ekonomi dan
kesejahteraan sosial masyarakat.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 14 ECONOMICS > 1401 Economic Theory > 140101 History of Economic Thought
Depositing User: Abdul Hafid Hasan
Date Deposited: 17 Jun 2022 02:25
Last Modified: 17 Jun 2022 02:25
URI: http://digilib.uinkhas.ac.id/id/eprint/7509

Actions (login required)

View Item View Item