Gaya Kepemimpinan dan Pola Komunikasi Manajer Dalam Transparansi Laporan Keuangan Di Koperasi Putra Mandiri Kecamatan Mayang Kabupaten Jember

Rifqiatul Aifah, Novi (2022) Gaya Kepemimpinan dan Pola Komunikasi Manajer Dalam Transparansi Laporan Keuangan Di Koperasi Putra Mandiri Kecamatan Mayang Kabupaten Jember. Undergraduate thesis, UIN KH Achmad Siddiq JEMBER.

[img] Text
skripsi lengkap.pdf

Download (4MB)

Abstract

ABSTRAK

NOVI RIFQIATUL AIFAH, ANA PRATIWI, M.S.A 2022 : GAYA
KEPEMIMPINAN DAN POLA KOMUNIKASI MANAJER DALAM TRANSPARANSI LAPORAN KEUANGAN DI KOPERASI PUTRA MANDIRI KECAMATAN MAYANG KABUPATEN JEMBER.

Salah satu organisasi yang kita tau adalah koperasi, koperasi merupakan lembaga atau tempat dimana bisa membantu kita dalam kegiatan ekonomi, entah itu dalam kegiatan menabung atau simpan pinjam. Gaya kepemimpinan dan lingkungan kerja yang baik dapat memicu manajer untuk bekerja lebih baik juga sehingga menciptakan gaya kepemimpinan yang menerapkan pola komunikasi yang diharapkan dapat memacu tentang transparansi laporan keuangan yang tinggi. Berdasarkan keadaan tersebut dan melihat pentingnya gaya kepemimpimpinan dan pola komunikasi manajer dalam transparansi laporan keuangan, maka penulis tertarik untuk melakukan sebuah penelitian di koperasi Putra Mandiri Kecamatan Mayang Kabupaten Jember dengan judul “Gaya Kepemimpinan Dan Pola Komunikasi Manajer Dalam Transparansi Laporan Keuangan
Di Koperasi Putra Mandiri Kecamatan Mayang Kabupaten Jember”
Fokus masalah yang diteliti dalam penelitian ini adalah; 1) Bagaimana gaya kepemimpinan manajer di Koperasi Putra Mandiri Kecamatan Mayang Kabupaten Jember? 2) Bagaimana penerapan pola komunikasi di lembaga Koperasi Putra Mandiri Kecamatan Mayang Kabupaten Jember? 3) Bagaimana tranparansi laporan keuangan di Koperasi Putra Mandiri Kecamatan Mayang Kabupaten Jember?. Tujuan dalam penelitian ini adalah; 1) Untuk mengetahui gambaran tentang gaya kepemimpinan manajer di Koperasi Putra Mandiri Kecamatan Mayang Kabupaten Jember. 2) Untuk mengetahui penerapan pola komunikasi di Koperasi Putra Mandiri Kecamatan Mayang Kabupaten Jember. 3) Untuk mengetahui transparansi laporan keuangan di Koperasi Putra Mandiri Kecamatan Mayang Kabupaten Jember. Jenis penelitian yang digunakan adalah kualitatif, yang memusatkan serta membatasi kegiatannya pada lapangan dan kepustakaan untuk memperoleh data tanpa melakukan riset di lapangan. Maka sumber data yang diperoleh dengan menelusuri literatur-literatur dan media-media, yang berhubungan dengan masalah yang akan dikaji dalam penelitian. Terutama terkait dengan kepemimpinan, Komunikasi dan laporan.
1) Gaya kepemimpinan di Koperasi Putra Mandiri yang dilakukan oleh manajer dalam menjalankan tugasnya adalah gaya kepemimpinan otokratis dan demokratis. 2) Pola komunikasi di Koperasi Putra Mandiri yang dilakukan oleh manajer menggunakan komunikasi yang angat terbuka. 3) Transparansi laporan keuangan di Koperasai Putra Mandiri sudah diterapkan dengan keterbukaan yang baik antara manajer dan karyawannya.

Kata Kunci: Kepemimpinan, Komunikasi, Transparansi, Laporan Keuangan

ABSTRACK

NOVI RIFQIATUL AIFAH, ANA PRATIWI, M.S.A 2022 : LEADERSHIP STYLE AND COMMUNICATION PATTERNS OF MANAGERS IN TRANSPARENCY OF FINANCIAL STATEMENTS IN COOPERATIVE PUTRA MANDIRI, MAYANG DISTRICT, JEMBER REGENCY

One of the organizations that we know is a cooperative, a cooperative is an institution or place where it can help us in economic activities, whether it is in savings or savings and loans activities. A good leadership style and work environment can trigger managers to work better as well thus creating a leadership style that implements communication patterns that are expected to spur high transparency of financial statements. Based on these circumstances and seeing the importance of the leadership style and communication patterns of managers in the transparency of financial statements, the author is interested in conducting a study at the Putra Mandiri cooperative, Mayang District, Jember Regency with the title “Leadership Style and Communication Patterns of Managers in Transparency of Financial Statements at The Putra Mandiri Cooperative, Mayang District, Jember Regency”.
The focus of the problems studied in this study are; 1) What is the leadership style of the manager in Cooperative Putra Mandiri, Mayang District, Jember Regency? 2) How is the application of communication patterns in the Putra Mandiri Cooperative institution, Mayang District, Jember Regency? 3) How is the transparency of financial statements in the Putra Mandiri Cooperative, Mayang District, Jember Regency?. The objectives in this study are; 1) To find out an overview of the leadership style of managers in Cooperative Putra Mandiri, Mayang District, Jember Regency. 2) To find out the application of communication patterns in the Putra Mandiri Cooperative, Mayang District, Jember Regency. 3) To find out the transparency of financial statements at the Putra Mandiri Cooperative, Mayang District, Jember Regency. The type of research used is qualitative, which concentrates and limits its activities in the field and literature to obtain data without conducting research in the field. So the source of the data obtained by tracing the literature and media, which relates to the problem to be studied in the study. Mainly related to leadership, Communication and reports.
1) The leadership style in the Putra Mandiri Cooperative carried out by managers in carrying out their duties is an autocratic and democratic leadership style. 2) Communication patterns in koperasi Putra Mandiri carried out by managers using very open communication. 3) Transparency of financial statements at Koperasai Putra Mandiri has been implemented with good openness between managers and employees.


Keywords: Leadership, Communication, Transparency, Financial Statements

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: 15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1501 Accounting, Auditing and Accountability > 150101 Accounting Theory and Standards
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Akuntansi Syariah
Depositing User: Novi Novi Rifqiatul Aifah
Date Deposited: 28 Jun 2022 08:06
Last Modified: 28 Jun 2022 08:06
URI: http://digilib.uinkhas.ac.id/id/eprint/7972

Actions (login required)

View Item View Item