Isti, qomariyah (2023) Penerapan model operant conditioning pada pembelajaran matematika dalam meningkatkan hasil belajar siswa di Madrasah Ibtida'iyah Nurul Islam Pasirian-Lumajang Tahun Pelajaran 2022-2023. Masters thesis, UIN Kiai Haji Achmad Siddiq Jember.
Text
ISTIQOMARIYAH_213206040011.pdf Download (8MB) |
Abstract
Istiqomariyah, 2023. “Penerapan Model Operant Conditioning Pada Pembelajaran Matematika Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Di Madrasah Ibtida‟iyah Nurul Islam Pasirian Lu,majang Tahun Pelajaran 2022-2023”.
Kata Kunci: operan conditioning, hasil belajar.
Pembelajaran matematika merupakan mata pelajaran yang membahas tentang materi dasar dan konsep Sehingga siswa kesulitan dalam pemahamannya, selain itu kurangnya motivasi dan dorongan yang diberikan oleh guru pada saat proses pembelajaran matemaika. Hal ini berbeda dengan lembaga di Madrasah Ibtida‟iyah Nurul Islam Pasirian, bahwa guru matematika kelas V berinovasi menggunakan model operant conditioning dengan memberikan (reinforcement)sebagai bentuk dorongan bagi siswa sehingga terjadi peningkatan keinginan untuk mempelajari matematika dan memberikan hukuman (punishment) agar menurunkan perilaku yang sering mengabaikan pembelajaran dan tugas yang
diberikan.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | 01 MATHEMATICAL SCIENCES > 0101 Pure Mathematics > 010107 Mathematical Logic, Set Theory, Lattices and Universal Algebra |
Divisions: | Program Magister > Ilmu Pendidikan Dasar Islam |
Depositing User: | Ms Isti qomariyah |
Date Deposited: | 03 Jul 2023 03:24 |
Last Modified: | 03 Jul 2023 03:24 |
URI: | http://digilib.uinkhas.ac.id/id/eprint/24613 |
Actions (login required)
View Item |