Rohmawati, Silfiyah (2019) PENERAPAN HASIL MODIFIKASI PERMAINAN MONOPOLI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN BERBICARA BAHASA ARAB. المعيار, 2 (2). pp. 165-182. ISSN 2620-6536
Text
JURNAL.pdf Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan penerapan hasil modifikasi permainan monopoli sebagai media pembelajaran berbicara bahasa Arab di Program Khusus Pengembangan Bahasa Arab (PKPBA) UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian diskriptif. Adapun Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi partisipan dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini yaitu berupa langkah-langkah yang dilakukan oleh peneliti dalam menerapkan hasil modifikasi permainan monopoli dalam pembelajaran berbicara bahasa Arab. Kegiatan permainan tersebut meliputi mengungkapkan pikiran, gagasan, perasaan, pengalaman serta informasi melalui kegiatan bercerita dan bertanya jawab tentang materi-materi yang telah disebutkan.
Actions (login required)
View Item |