Implementasi Pendidikan Agama Islam Dalam Membentuk Sikap Disiplin Siswa Di Sekolah Menengah Pertama Negeri 25 Gresik

Amalinda, Auliyah (2023) Implementasi Pendidikan Agama Islam Dalam Membentuk Sikap Disiplin Siswa Di Sekolah Menengah Pertama Negeri 25 Gresik. Undergraduate thesis, UIN KHAS JEMBER.

[img] Text
SKRIPSI AMALINDA AULIYAH_compressed.pdf

Download (1MB)

Abstract

Pembelajaran Pendidikan Agama Islam menjadi faktor penting dalam proses pendidikan keagamaan sehingga dapat mempengaruhi keberahasilan sebuah pendidikan yang membawa peserta didik menjadi pribadi yang mempunyai sikap disiplin siswa. Pada tataran implementati pendidikan islam, peranan pendidik sangat menentukan hasil dari proses pembelajaran, karena pendidik mempunyai tanggung jawab dalam menentukan arah pendidikan tersebut. Salah satu pendidikan agama Islam dalam menanamkan ruang lingkup ajaran Islam yang memiliki tujuan agar peserta didik menjadi seseorang yang mempunyai kepribadian dan berwawasan relegius sehingga menghasilkan pembentukan sikap disiplin yang baik.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: 22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2204 Religion and Religious Studies > 220403 Islamic Studies
22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2204 Religion and Religious Studies > 220405 Religion and Society
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Amalinda Auliyah Amalinda Auliyah
Date Deposited: 10 Jul 2023 00:56
Last Modified: 10 Jul 2023 00:56
URI: http://digilib.uinkhas.ac.id/id/eprint/25497

Actions (login required)

View Item View Item