Analisis strategi customer centric dalam meningkatkan daya saing perusahaan (studi kasus KSPPS BMT UGT Nusantara Capem Jember Kota)

Zulfan, Adam (2024) Analisis strategi customer centric dalam meningkatkan daya saing perusahaan (studi kasus KSPPS BMT UGT Nusantara Capem Jember Kota). Undergraduate thesis, UIN Kiai Haji Ahmad Siddiq Jember.

[img] Text (SK-103-PS-2024)
NEW SKRIPSI.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (5MB)

Abstract

Kata Kunci : Strategi, Customer, Centric, Daya saing
Customer centric adalah memahami siapa pelanggan dan apa yang dibutuhkan atau yang diharapkan mereka. Jadi ketika perusahaan tahu apa yang dibutuhkan oleh masyarakat maka perusahaan tersebut bisa growt. Memang saat ini banyak perusahaan yang mengklaim dirinya sudah menjadi customer centric, bahkan dalam situs perusahaannya pun sudahmemuat tentang visi dan misi yang mengarah ke customer oriented. "Tetapi yang harus diperhatikan itu bukan yang tertulis, tetapi lebih apa yang dilakukan oleh perusahaan itu, apakah perusahaanitu benar-benar sudah menggambarkan consumer centric atau bukan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: 14 ECONOMICS > 1402 Applied Economics > 140203 Economic History
14 ECONOMICS > 1402 Applied Economics > 140207 Financial Economics
14 ECONOMICS > 1402 Applied Economics > 140208 Health Economics
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syari'ah
Depositing User: AZ Adam Zulfan
Date Deposited: 05 Jul 2024 06:39
Last Modified: 05 Jul 2024 06:39
URI: http://digilib.uinkhas.ac.id/id/eprint/35861

Actions (login required)

View Item View Item