Passing over teologi beragama; studi esoterisme agama-agama

Akhiyat, Akhiyat (2017) Passing over teologi beragama; studi esoterisme agama-agama. INOVASI; Jurnal Diklat Keagamaan, 11 (1). pp. 65-81. ISSN 1978-4953

[img]
Preview
Text
Passing over teologi beragama; studi esoterisme agama-agama.PDF - Published Version

Download (2MB) | Preview
Official URL: http://jurnal.bdksurabaya-kemenag.com/index.php/in...

Abstract

Pengetahuan seseorang dalam beragama memiliki perbedaan tingkat pemahaman yang tidak sama. Terjadinya perbedaan pemahaman dapat disebabkan melalui berbagai dimensi. Mulai dari pengalaman pribadi, pengetahuan keagamaan secara normatif, maupun pengetahuan keagamaan secara historis. Ketika pemahaman seseorang hanya mampu mengandalkan pemahaman satu dimensi saja, pada ujungnya apa yang dilakukan dalam menilai orang lain senantiasa menganggap mereka yang tidak sepaham dengannya dituduh dengan sesat, dan tuduhan-tuduhan sejenisnya yang dianggap keluar dari koridor rel keagamaan. Untuk menyelami lautan ilmu yang begitu luas dalam hal keagamaan dibutuhkan kemderdekaan jiwa, sikap inilah akan mengantarkan manusia melampaui batas sekat agama-agama. Bukan hanya menyelami pemahaman satu keagamaan saja, akan tetapi mampu menyelami dan berenang dalam berbagai budaya maupun lintas pemahaman agama-agama yang lain.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Passing Over, Teologi Beragama, Esoterisme
Subjects: 22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2204 Religion and Religious Studies > 220402 Comparative Religious Studies
Depositing User: Haryono Raiman
Date Deposited: 14 Aug 2019 08:21
Last Modified: 14 Aug 2019 08:21
URI: http://digilib.uinkhas.ac.id/id/eprint/462

Actions (login required)

View Item View Item